PENGARUH PENAMBAHAN SARI JERUK BW (Citrus reticulata BLANCO) TERHADAP KARAKTERISTIK FISIKOKIMIA DAN TOTAL BAL PADA YOGHURT BERBAHAN SUSU SKIM DAN KEDELAI BUBUKARCHITA AMALIA ALHADIS / Yosi Syafitri, S.Pt., M.Si. / Teknologi Pangan, 2025Yoghurt merupakan produk fermentasi susu oleh bakteri asam laktat (BAL) yang memiliki nilai fungsional. Penambahan sari jeruk BW pada yoghurt berbahan susu skim dan bubuk kedelai diharapkan mampu meningkatkan kualitas fisikokimia dan viabilitas BAL. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengar... |